SukabumiBerita.com—Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Tahun 2024 di Lapangan Silang Monas, Jakarta. Apel ini untuk memastikan kesiapan personel dalam mewujudkan arus mudik lebaran dan balik aman dan...
SukabumiBerita.com—PT Jasa Marga (Persero) selaku pengelola Jalan Tol Trans Jawa memberikan diskon sebesar 20 persen untuk pemudik yang berangkat lebih awal menuju kampung halamannya. Diskon tersebut diberikan agar arus mudik dan arus balik Lebaran tahun 2024 lebih lancar.
Pengumuman ini...
SukabumiBerita.com—Jalan Tol Bogor-Ciawi-Sukabumi (Bocimi) Seksi 3 Cibadak-Sukabumi Barat sepanjang 13,7 kilometer akan dioperasikan secara fungsional pada masa mudik Lebaran 2024. Hal ini sebagaimana disampaikan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono di Kantor Kementerian PUPR, Jakarta, Rabu...
SukabumiBerita.com—Para pemudik yang mengendarai atau memakai mobil listrik terutama di Tol Trans Jawa tidak perlu khawatir low batt apalagi sampai mogok di jalan, karena pemerintah telah menyediakan sejumlah Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) untuk kelancaran mudik lebaran tahun...
SukabumiBerita.com—Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Darat resmi membuka pendaftaran program mudik gratis Lebaran 2024 mulai hari ini, Rabu (6/3/2024). Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub, Hendro Sugiatno mengatakan, pendaftaran mudik gratis dengan moda bus ini dilakukan melalui aplikasi...
Sukabumi Berita | Suasana haru dan penuh semangat mengiringi keberangkatan 150 peserta mudik gratis yang difasilitasi Polres Sukabumi Kota, Selasa (25/3/2025)...