spot_img
Selasa, November 26, 2024
spot_img

Redaksi Sukabumi Berita

BPBD Kota Sukabumi: Cuaca Ekstrem Dominasi Bencana Alam

SukabumiBerita.com—Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Sukabumi menyebutkan sepanjang 2024 terhitung dari Januari hingga Mei di Kota Sukabumi terjadi 202 kejadian bencana. "Cuaca ekstrem mendominasi kejadian bencana dalam lima bulan terakhir yang jumlahnya mencapai 91 kejadian," kata Kepala Pelaksana BPBD...

Kapal 9 WNA China Terdampar di Sukabumi

SukabumiBerita.com—Kapal nelayan yang mengangkut 9 Warga Negara Asing (WNA) asal China dan 3 warga Nusa Tenggara Timur (NNT) diamankan di Polres Sukabumi. Sebelumnya, mereka terombang-ambing di perairan Sukabumi.Pemeriksaan sementara terungkap, mereka sebelumnya sempat ditangkap Royal Australian Navy/RAN atau Tentara...

Bersatu Berantas Judi Online, Presiden Jokowi: Jangan Judi.. Jangan Berjudi!

SukabumiBerita.com—Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan tegas melarang dan menyatakan judi online sangat berbahaya. Presiden mengajak masyarakat tidak terlibat perjudian baik secara offline maupun online. “Jangan judi.. Jangan judi.. Jangan berjudi.. baik secara offline maupun online. Lebih baik kalau ada rezeki,...

Mang Dama dan Bi Dami Jadi Maskot Pemilihan Kepala Daerah Kota Sukabumi 2024

SukabumiBerita.com—Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Sukabumi telah melaunching atau meluncurkan maskot dan jingle Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Sukabumi 2024. "Pesan launching ini kebersamaan dan kedamaian dalam pelaksanaan Pilkada. Harapannya masyarakat Kota Sukabumi meningkat partisipasinya. Tidak hanya tentang berapa jumlah...

Presiden Jokowi Buka PRJ 2024: Event Ini Ditunggu Masyarakat

SukabumiBerita.com—Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka Pameran Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau Jakarta Fair Kemayoran (JFK) 2024, Rabu (12/6/2024), di Arena JI-Expo Kemayoran, Jakarta. Kepala negara menyampaikan Jakarta Fair Kemayoran ini adalah sebuah event yang sangat ditunggu-tunggu oleh masyarakat, mulai dari...

Mau Ambruk, Kemensos Perbaiki Rumah Lansia di Sukabumi

SukabumiBerita.com—Kementerian Sosial (Kemensos) melalui Sentra Phalamarta Sukabumi memperbaiki rumah lansia Emak Onih (90) yang hampir ambruk di Jalan Tipar, Kota Sukabumi. Dalam keterangan pers Kemensos melalui Sentra Phalamarta berencana memperbaiki rumah tersebut mulai awal pekan depan atau pertengahan Juni 2024...

Pencuri Baut Rel Kereta Api di Sukabumi Ditangkap

SukabumiBerita.com—Polisi menangkap pria berinisial M (26), seorang warga asal Cianjur yang mencuri baut rel kereta api (KA) di Sukabumi. Pencuriannya tersebut dapat berakibat fatal bagi perjalanan kereta api (KA) Siliwangi yang bergerak dari Stasiun Sukabumi menuju Stasiun Cipatat, Bandung Barat,...

Polisi Gelar Safari Sholat Subuh Berjamaah di Sukabumi

SukabumiBerita.com—Polsek Parungkuda berkomitmen menjalin kedekatan dengan masyarakat melalui kegiatan Safari Sholat Subuh Berjamaah, Kamis (13/6/2024). Anggota piket jaga SPKT II dan Bhabinkamtibmas melaksanakan Sholat Subuh berjamaah di Masjid Jami Darussholihin, Kecamatan Parungkuda. Kegiatan dimulai pukul 04.38 WIB ini berjalan dengan...

Libur Panjang Idul Adha 2024, KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Berikut Daftarnya

SukabumiBerita.com—PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI menyiapkan sebanyak 24 kereta tambahan untuk periode libur panjang yakni libur Idul Adha 2024 dan cuti bersama. Vice President Public Relations KAI Joni Martinus menyampaikan, berdasarkan pantauan Selasa (11/6/2024), KAI mencatat total...

Jelang Idul Adha 2024, Bapanas: Stok Pangan Aman

SukabumiBerita.com—Badan Pangan Nasional (Bapanas) memastikan stok pangan nasional aman menjelang Hari Raya Idul Adha 2024. Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi menyampaikan menurut proyeksi neraca pangan, stok pangan pokok strategis nasional secara umum dipastikan aman dan tercukupi, utamanya untuk memenuhi...

About Me

688 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Polda Metro Jaya Tangkap 24 Tersangka Judi Online, Dari Bandar sampai Pegawai Komdigi

Sukabumi Berita | Polda Metro Jaya telah menangkap 24 tersangka kasus judi online yang melibatkan oknum Kementerian Komunikasi dan Digital...
- Advertisement -spot_img