Sukabumi Berita | Persatuan Islam atau Persis mengapresiasi kinerja Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) atas keberhasilan penanganan arus mudik dan arus balik Lebaran 2025. Mudik tahun ini dinilai lebih aman dan lancar.
"Kami mengapresiasi keberhasilan Polri dalam menangani arus mudik dan...
SukabumiBerita.com—Polri menyiapkan layanan penitipan motor bagi masyarakat yang hendak melakukan mudik Lebaran 2024 dengan transportasi umum, sehingga harus meninggalkan kendaraannya. Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, masyarakat dapat mendaftarkan kendaraannya untuk dititipkan ke polsek terdekat.
"Terkait...
SukabumiBerita.com—Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri mulai menggelar Operasi Keselamatan 2024 pada hari ini Senin (4/3/2024). Rencananya operasi ini berlangsung selama 14 hari mulai 4-17 Maret 2024.
Operasi Keselamatan 2024 digelar secara nasional, mulai dari pusat sampai ke kepolisian daerah. Terdapat...
Sukabumi Berita | Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Sukabumi mengimbau warga masyarakat meningkatkan kewaspadaannya terhadap bahaya banjir dan tanah longsor...