spot_img
Sabtu, November 23, 2024
spot_img

Pemilu 2024, Polisi Amankan Pemungutan Suara di Kabupaten Sukabumi

Baca Juga

SukabumiBerita.comKapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro mengatakan, polisi memastikan pengamanan kegiatan pemungutan suara dalam tahapan Pemilu 2024 dengan menerjunkan ratusan personel kepolisian.

“Untuk personel Polres Sukabumi, besok akan diberangkatkan ke TPS-TPS, sudah sangat siap dan telah dilengkapi serta dibekali dengan perlengkapan yang akan dibawa ke TPS,” katanya.

“Sehingga pada hari H pencoblosan atau pemungutan suara seluruh personil itu sudah berada di TPS yang diamankan nya masing masing masing,” katanya.

Dalam arahannya, Kapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro berpesan kepada seluruh anggota atau personel yang melaksanakan tugaga pengamanan TPS untuk melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya.

Kapolres juga meminta dalam pelaksanaan di lapangan, kesempatan pertama yang harus dilakukan personel untuk segera mengenali wilayah tugasnya masing-masing.

Melakukan koordinasi yang baik dengan unsur pengamanan lainnya seperti TNI unsur pemerintah Desa, petugas KPPS, Bawaslu sehingga kegiatan pengamanan, kegiatan penghitungan suara dapat berjalan dengan lancar dan baik.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Terbaru

IFS Dukung Penuh Badan Gizi Nasional

Sukabumi Berita | Ketua Dewan Pembina Gerakan Berbagi Pangan Dunia yang menaungi fokus program Indonesia Food Share (IFS) Amirullah mendukung penuh...
spot_img
spot_img